Kerjasama Dalam Negeri

Kerjasama Dalam Negeri

No.Lembaga MitraTingkatJudul Kegiatan Kerja SamaManfaat yang diperolehWaktu dan Durasi
Lokal/WilayahNasional
-1-2-3-4-5-6-7
1RS Bhayangkara TK I R. Said Sukanto Jakarta Timur Kerja sama dalam rangka memberi kesempatan mahasiswa Prodi Matematika untuk melakukan penelitian dan pengambilan dana di RS BhayangkaraMahasiswa dapat melaksanakan kegiatan magang, PKL dan penelitian skripsi di pihak mitra7 November 2020 (5 Tahun)
2Program Studi S-1 Matematika FMIPA UNESA panduan mengatur tata cara pertukaran mahasiswa Prodi S1-Matematika UNESA di Prodi S-1 Matematika UNAIR dan pertukaran mahasiswa Prodi S1-Matematika UNAIR di S1-Matematika UNESApelaksanaan joint class dan MBKM antar prodi di kedua belah pihak20 November 2020 (5 tahun)
3FMIPA UNESA kegiatan pembelajaran MBKM, pertukaran mahasiswa, transfer kredit, team teaching, dosen tamu, joint research and publicationpelaksanaan joint class dan MBKM antar prodi di kedua belah pihak dan pengembangan kurikulum di prodi20 Nov 20 ( 5 tahun)
4FMIPA Universitas Lambung Mangkurat kerja sama dalam bidang pendidikan, penelitian, pengmaskegiatan studi banding dapat meningkatkan kurikulum dan kegiatan belajar mengajar15 Okt 21 (5 tahun)
5FMIPA IST Annuqayah kerja sama dalam bidang pendidikan, penelitian, pengmaskegiatan studi banding dapat meningkatkan kualitas kurikulum dan kegiatan belajar mengajar21 Sep 21 (5 tahun)
6PT. Sinergi Inti Berkah Investama (Goolive Indonesia) kerja sama penyelenggaraan tridharma Perguruan Tinggirekrutment dan pemagangan mahasiswa/alumni dr Prodi Sistem Informasi, Statistika dan Matematika17 Mar 22 (3 tahun)
7FMIPA Universitas Hasanuddin Penyelenggaraan MBKM dan Tridharma Perguruan TinggiPelaksanaan studi banding dan kunjungan akademik untuk peningkatan mutu pendidikan di prodi4 Agust 22 (5 tahun)
8Universitas Indonesia joint research and publicationmeningkatkan jumlah joint publication antar staf pengajar di dua institusi2020 (1 tahun)
9FMIPA Universitas Mulawarman Menjadi narasumber kegiatan “ Webinar Program Studi Matematika Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Mulawarman”Meningkatkan ketercapaian tridharma bidang pengabdian oleh DTPS sebagai narasumber kegiatan2 Aug 22 (5 tahun)
10MGMP Matematika Kab. Jember Mitra PkM dengan judul “Peningkatan Keterampilan Guru Matematika SMP dalam Pengelolaan Distance Learning Sebagai Perluasan Ragam Pembelajaran di Kabupaten Jember”Meningkatkan ketercapaian kegiatan PkM di PSSM yang bertujuan untuk peningkatan dan kesetaraan pendidikan sesuai dengan tujuan SDGs12 Sep 20 (1 tahun)
11MGMP Matematika Mojokerto Mitra PkM dengan judul “Peningkatan Kapasitas Guru Matematika SMA untuk Meningkatkan Daya Saing Siswa dalam Kompetisi Ilmiah di Kabupaten Mojokerto”Meningkatkan ketercapaian kegiatan PkM di PSSM yang bertujuan untuk peningkatan dan kesetaraan pendidikan sesuai dengan tujuan SDGs8 Oct 20 (1 tahun)
12MGMP Kab. Tuban Mitra PkM dengan judul “Pelatihan Penyusunan Instrumen Evaluasi Pembelajaran berbasis Thinking Analysis”Meningkatkan ketercapaian kegiatan PkM di PSSM yang bertujuan untuk peningkatan dan kesetaraan pendidikan sesuai dengan tujuan SDGs17 Oct 20 (1 tahun)
13Desa Kranji, Lamongan Mitra PkM dengan judul “Diseminasi Sains dan Teknologi bagi Masyarakat : Pelatihan dan Pendampingan Pembuatan Media Promosi Berbasis Teknologi Informasi Terhadap Produk-Produk Unggulan Daerah dan Objek Wisata di Kabupaten Lamongan Provinsi Jawa Timur”Meningkatkan ketercapaian kegiatan PkM di PSSM sekaligus sebagai sarana berlatih mahasiswa di bidang IT dan database7 Sep 21 (1 tahun)
14SMA Negeri 1 Rengel, Tuban Mitra PkM dengan judul “Sinergi Kartu lndonesia Pintar (KIP) dan Bidik Misi sebagai Upaya Perluasan Akses dan Kesempatan Belajar di Perguruan Tinggi bagi Siswa SMA di Kabupaten Tuban”Meningkatkan ketercapaian kegiatan PkM di PSSM sekaligus sebagai media promosi PSSM6 Oct 21 (1 tahun)
15Majapahit Training Centre (MTC) Mitra PkM dengan judul “Peningkatan Kapasitas UMKM Melalui Pelatihan Pemasaran Online Di Wilayah Kecamatan Jatirejo Kabupaten Mojokerto”Meningkatkan ketercapaian kegiatan PkM di PSSM23 Sep 21 (1 tahun)
16Dusun Mendiro, Desa Penglungan, Kec. Wonosalam Kabupaten Jombang Mitra PkM dengan judul “Pelatihan dan sosialisasi upaya pengelolaan lingkungan, konservasi Sumber daya air, dan promosi wisata di dusun mendiro, desa Penglungan, kec. Wonosalam, kabupaten jombang”Meningkatkan ketercapaian kegiatan PkM di PSSM5 Oct 21 (1 tahun)
17Dinas Pendidikan Provinsi Jatim Pembinaan Pemenang Olimpiade Sains Tingkat Provinsi (OSN-P) provinsi Jawa TimurNasionalMeningkatkan kemampuan DTPS dalam hal pembinaan Olimpiade sekalgus sebagai branding Prodi26 Sep 22 (1 tahun)
18Desa Klangon, Kecamatan Saradan, Kabupaten Madiun Mitra PkM dengan judul “Peningkatan Kapasitas UMKM Melalui Pelatihan Pemasaran Online di Desa Klangon, Kecamatan Saradan, Kabupaten Madiun” dan “Pelatihan dan Pendampingan Pembuatan Sistem Informasi Desa (SID) dengan Database yang terintregasi Untuk Menunjang Pelayanan di Desa Klangon Madiun”Meningkatkan ketercapaian kegiatan PkM di PSSM sekaligus sebagai sarana berlatih mahasiswa di bidang IT dan database18 Aug 22 (1 tahun)
19SMPN 3 Saradan Mitra PkM dengan judul “Peningkatan Kemampuan Penulisan Karya Ilmiah Bagi Guru SMP di Kecamatan Saradan, Kabupaten Madiun”Meningkatkan ketercapaian kegiatan PkM di PSSM18 Aug 22 (1 tahun)
20MAN Batu Mitra PkM pelatihan olimpiade SMAMeningkatkan ketercapaian kegiatan PkM di PSSM sekaligus sebagai media promosi PSSM16 Sep 22 (1 tahun)
21SMA Assa’adah Bungah Gresik Mitra PkM Pelatihan Olimpiade SMA dan Sosialisasi KIP KuliahMeningkatkan ketercapaian kegiatan PkM di PSSM sekaligus sebagai media promosi PSSM6 Oct 22 (1 tahun)
22Program Studi Tadris Matematika Fakultas Tarbiyah IAIN Kediri NarasumberSeminar Online Nasional “Peluang dan Tantangan Pemodelan Matematika Pada Masalah Kehidupan Nyata oleh Program Studi Tadris Matematika Fakultas Tarbiyah IAIN Kediri”Meningkatkan ketercapaian tridharma bidang pengabdian oleh DTPS sebagai narasumber kegiatan2 Sep 21 (1 tahun)
23Universitas Muhammadiyah Mataram Narasumber “Hybrid Workshop Penulisan dan Bedah Artikel Ilmiah Internasional Bereputasi”Meningkatkan ketercapaian tridharma bidang pengabdian oleh DTPS sebagai narasumber kegiatan22 Sep 22 (1 tahun)